Lalu membawa korban kedua korban yang masih selamat ke RS Djoelham Binjai untuk dilakukan pengobatan secara intensif.Sedangkan korban meninggal dunia masih berada diruang instalasi RSU Djoelham Binjai dan lokasi dipasang garis police line pihak Polsek Binjai
Hingga saat ini Kepolisian Resor Binjai dan Polsek Binjai Barat masih melakukan pengejaran terhadap pelaku sementara motif peristiwa tersebut belum diketahui dan masih dalam penyelidikan pihak Kepolisian.
Baca Juga:
Tim Gabungan TNI-Polri Gelar Patroli Jaga Kamtibmas Selama Ramadan
Hingga saat ini Kapolsek Binjai Barat AKP Pasta Sitepu dan Tim Opsnal Kepolisian Resor Binjai masih melakukan olah tkp terkait kasus yang telah membuat salah satu anggota keluarga meninggal dunia (red)